Program BIPA di KBRI Copenhagen menjadi salah satu bentuk komunikasi lintas budaya antara Indonesia dan Denmark.