Daun katuk akan diolah makanan dan minuman yang menarik untuk dikonsumsi secara gratis untuk warga setempat dan juga dijual untuk khalayak umum.