Kopi Lentera, kafanye literasi. Tempat nongkrong sambil baca. Secangkir kopi pasti akan menemukan penikmatnya sendiri, jangan khawatir soal rezeki
Mitos atau fakta, membaca buku sambil ngopi? Ternyata di Taman Bacaan Lentera Pustaka Bogor, ada fakta anak-anak baca sambil ngopi. Kok bisa?