Usai All England kita tidak boleh terlalu lama bereuforia. Sebab Olimpiade sudah di pelupuk mata. Tinggal empat bulan lagi