Bagi pasangan muda yang baru punya bayi, tentu sudah paham betapa mahalnya biaya untuk bersalin pada masa sekarang.
Kehamilan sangatlah dinantikan terutama bagi keluarga yang sudah menikah, memiliki buah hati menjadi damban, biaya kehamilan mutlak disediakan.
Studi menunjukkan bahwa kondisi mental ibu hamil berpengaruh terhadap kondisi janin hingga masa-masa perkembangannya setelah lahir.
Persyaratan bagi program Jampersal jika ingin berjalan lancar sesuai tujuan untuk menekan angka kematian ibu
Semoga dukun bayi, masyarakat dan petugas kesehatan bisa berkerja sama untuk keselamatan bumil setempat.
Jaminan persalinan tidak cukup jadi solusi jika akar-akar masalahnya tidak secara baik disikapi. Kita yg "ena-ena" kenapa orang lain yg disuruh empati
Mari ciptakan masyarakat sehat yang mandiri dan sejahtera
Perlu adanya sosialisasi dengan ibu hamil agar mengetaui dampak pertumbuhan anak kedepannya, agar anak tidak kekurangan gizi
Inpres yang mengatur soal Jaminan Persalinan (JAMPERSAL) bertujuan baik untuk menekan Angka Kematian Ibu (AKI), namun dinilai masih setengah hati.
Ulasan Topik Pilihan hari ini akan membahas sisi lain dari kebijakan untuk memberikan kesempatan melahirkan gratis. Semoga menambah prespektif lain.
Betapa berdedikasinya para staf kesehatan di bawah pimpinan Bupati Basuri Tjahja Purnama.
Agar jampersal berjalan maksimal maka ada 3 aspek penting yang harus diperhatikan guna menekan kasus kematian ibu dan bayi saat proses persalinan
Pentingnya penyuluhan terhadap ibu hamil untuk memahami dan mengetahui persoalan-persoalan medis yang berkaitan dengan kesahatan ibu dan buah hati
Inpres Jampersal Gratis menjadi tiket keselamatan bagi ibu-ibu melahirkan
Kompleksnya permasalahan yang dihadapi ibu dan bayi dalam akses kesehatan menyisakan pekerjaan rumah yang belum terselesaikan dari tahun ke tahun.
Benarkah Jampersal dapat memicu ledakan penduduk?
Kompasianer, apakah di sekitarmu ada warga yang enggan melahirkan di rumah sakit karena khawatir dengan biayanya? Adakah masih gunakan dukun bayi?