Kurangnya perawatan dan perbaikan di Jalintim Palembang-Jambi serta kurangnya jalan alternatif, menjadi penghambat perjalanan bagi para pengendara.