Jakarta masih terdapat hutan, loh! Di sana tersimpan beragam jenis burung yang mungkin sering kita abaikan. Yuk, ikut pengamatan burung bersama kami!