Minuman olahan Jakute (Jahe, Kunyit dan Temulawak) memang sering kita dengar dan sering dikonsumsi untuk kesehatan.