Kita berharap isu penundaan Pemilu 2024 ini tidak merembet ke mana-mana agar negara ini aman dan terhindsr dari segala macam bentuk perpecahan
Apa urgensinya pemilu 2024 ditunda? Tak ada. Semua akan berjalan baik-baik saja tanpa adanya penundaan pemilu.
Isu pemilu 2024 ditunda bergulung menjadi polemik panas. Satu pihak menimbang pemulihan ekonomi. Lainnya menghitung lahirnya pemerintah otoriter.
Presiden Joko Widodo sudah menegaskan akan mematuhi konstitusi terkait berkembangnya wacana penundaan Pemilu.
Wacana penundaan Pemilu 2024 maupun upaya amandemen masa jabatan Presiden dari maksimum Dua perioda akan dilakukan. Kita jangan terjebak pola lama.
Harusnya narasi perpanjangan tiga periode dan ide penundaan pemilu tidak jadi bahan diskusi publik.
Memunculkan wacana penundaan pemilu 2024 yang identik dengan upaya polarisasi masyarakat pastinya menambah masalah bagi sebagian masyarakat.
Menurut MenkoPolhukam Mahfud MD, pemerintah Jokowi tak pernah membahas penundaan pemilu.
Nyatanya, Jokowi yang awalnya menolak untuk memperpanjang kekuasaannya, justru luntur dengan dalihnya yakni wacana penundaan bagian “demokrasi”.
Mahfud MD menguraikan kembali perjalanan sejarah penetapan 14 Februari 2024 sebagai tanggal pemungutan suara.
Apakah perlu mengamandemen Undang-Undang Dasar 1945 demi kepentingan bangsa yang lebih besar dari penundaan pemilu 2024?
Isu penundaan pemilu 2024 akan membawa konsekuensi politik dan ketatanegaraan.
Melawan ide penundaan pemilu yang terus digencarkan, sebab jika penundaan pemilu terjadi, akan ada preseden buruk.
Kepentingan menunda pemilu hanya untuk menuruti nafsu serakah untuk terus berkuasa.