Dalam konsentrasi kecil, KCl bisa meningkatkan citarasa, misalnya dalam air soda. KCl juga merupakan alternatif yang lebih sehat untuk NaCl.