Ternyata menulis tidak semudah yang saya bayangkan selama ini, dan menulis juga mempunyai power yang luar biasa bagi kehidupan orang lain.
Isbanban menjadi wadah untuk menciptakan kesempatan pendidikan dipelosok Banten melalui taman baca, beasiswa, dan pembekalan berbagai. Keterampilan.