Menorehkan prestasi di bidang memory ternyata membawa berbagai keuntungan. Tak hanya di ranah akademik tapi juga non akademik
Ikut sebuah kompetisi adalah salah satu sarana untuk mencetak presetasi, seperti melalui Kompetisi IMFC yang berhubungan dengan kemampuan memori.