meskipun survei menunjukkan capaian yang sangat baik, Kantor Imigrasi Karawang terus berkomitmen untuk meningkatkan kualitas pelayanan
12 WN Vietnam tersebut terjerat Pasal 122 Undang-undang Nomor 6 tahun 2011 atas penyalahgunaan izin tinggal yang dilakukan.
penyesuaian tarif paspor juga akan diikuti dengan perbaikan pelayanan yang diberikan
Bagi paspor lamanya yang rusak, akan dikenakan denda sebesar Rp 500 ribu. Sedangkan untuk paspornya yang hilang, dibebankan denda Rp 1 juta
Paspor elektronik dilengkapi dengan teknologi terkini yang berfungsi untuk mencegah terjadinya proses duplikasi dan pencurian identitas
Madriva menjelaskan Imigrasi Karawang akan selalu berkomitmen untuk melakukan perbaikan serta peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat.
Penghargaan Tersebut yaitu Terbaik Pertama Pengelola Medsos dan Terbaik Pertama Immigration PR of the Year Subkategori The Best Wrter
Urus paspor hilang di Imigrasi Karawang gak pake ribet
Untuk menyukseskan penyelenggaraan Pilkada Serentak, maka layanan keimigrasian pada 27 November mendatang akan ditiadakan.
Meskipun hasil survei menunjukkan capaian sangat baik, Kantor Imigrasi Karawang terus berkomitmen untuk meningkatkan kualitas pelayanan.
Dengan tingkat keamanan yang lebih baik, paspor elektronik hampir tidak mungkin untuk dipalsukan
Kepala Kantor Imigrasi Karawang kembali menegaskan bahwa pihaknya hanya melayani pendaftaran permohonan paspor melalui Aplikasi M-Paspor
ketidakcocokan data dapat menghambat proses pembuatan paspor dan berpotensi menimbulkan masalah di kemudian hari
paspor yang tidak diambil dalam kurun waktu lebih dari 30 hari, maka permohonannya akan dibatalkan
Operasi ini bertujuan untuk mengawasi dan memastikan legalitas izin tinggal Warga Negara Asing (WNA) di wilayah tersebut.
Revisi UU Keimigrasian menjadi langkah positif bagi penegakan hukum keimigrasian di Indonesia.
terdapat biaya beban yang akan ditanggungkan kepada masyarakat yang paspornya hilang.
Meskipun belum genap berusia 18 tahun, setiap Warga Negara Indonesia (WNI) yang ingin melakukan perjalanan, diwajibkan untuk mempunyai paspor.
Terdapat persyaratan, yaitu pemberlakuan jumlah minimal pemohon sebanyak 30 orang serta tidak menerima permohonan penggantian paspor rusak/hilang.
Sebagai upaya memastikan setiap WNA datang dan beraktivitas di Indonesia sesuai dengan izin tinggalnya, Imigrasi menerapkan kewajiban adanya penjamin.