: Sapardi ini bukan bulan junimu sapardi-- angin tenang matahari berbaring di padang-padang bumi bebas mereguk cahaya sepuas-puasnya di sini