Selama ini, KAI mengiringi perjalanan bangsa dan negara Indonesia. KAI tumbuh pesat menjadi transportasi andalan rakyat Indonesia.