Tanggal 21 Maret diperingati sebagai Hari Puisi Dunia. Tanggal 20 Maret merupakan hari lahir Sapardi Djoko Damono.
saat kubuka pintu pagi, angin yang menepi. menelisik kesetiap ruang, mungkin saja ingin merasuki jiwa yang kosong.
Puisi sebagai bentuk karya sastra sudah selayaknya kembali jadi salah satu khasanah kekayaan karya sastra dalam bidang bahasa yg layak diapresiasi
Pada akhirnya jiwa-jiwa ini akan tunduk, tanpa pura-pura.
Dulu kau bilang kota ini penuh kenangan dan rindu, kau bertemu dengannya tak pernah ada kabar kalau kau memelukku
Membuat puisi dari awalan huruf yang ada pada kalimat "Hari Puisi Sedunia"
Sebelum pagi esok, embun sudah tiba, bersama pucuk pucuk mimpi semalam yang terwujud.
Karya puisi untuk memperingati Hari Puisi Sedunia. Sebuah perayaan global untuk ekspresi dan identitas budaya dan bahasa paling berharga bagi manusia.
Malalui Puisi Ungkapkan Segala Maksud yang Ingin Disampaikan
Memperingati hari puisi dunia, menggaungkan sastra Indonesia di kancah internasional
Hari ini, untuk memperingati Hari Puisi Sedunia 2022, aku mempublikasikan beberapa puisi. Belum pernah sebelumnya aku begini, tapi tak mengapa.
Dalam rangka Hari Puisi Sedunia: Mengenang Nicanor Parra, penyair Chili yang memperkenalkan genre anti-puisi.
Memperingati World Poetry Day, mengenang Pujangga Amir Hamzah.
Penghargaan terbesar untuk dirimu yang berjalan sekuat ini, padahal sebenarnya engkau rapuh.
Salah satu tujuan utama peringatan Hari Puisi Sedunia adalah untuk mendukung keragaman linguistik melalui ekspresi puitis
Pada suatu pagi sangat basah, Curah hujan begitu membelasah
Ku mohon, turunlah dari kursimu itu! Memberikan bala bantuan yang masuk ke dalam kantongnya
5 rekoemndasi buku untuk hari puisi sedunia
Aku tidak bisa menjadi seorang yang membuatmu kopi setiap pagi, tapi setidaknya aku masih bisa membuat hal yang sama-sama pahit, tapi bisa dinikmati.
Hari ini puisi di mana-mana Berpendaran indah bagai bintang di angkasa Bagai semburat kembang api yang bercahaya warna warni