Mengulas hubungan antara kelestarian hutan dengan ketersediaan dan kualitas air bersih
Memperingati Hari Air Sedunia bukan hanya memberdayakan air bersih namun juga melakukan pencegahan terhadap kerusakan mata air.
Tanggal 22 Maret 2022 dirayakan sebagai Hari Air Sedunia dengan tema yang diangkat tahun ini yaitu Groundwater: Making the invisible visible.