Bis Trans Jakarta sudah mulai bertambah. Dari yang single/kecil, hingga yang double/gandeng/besar. Malah nanti ada yang bertingkat.