Pertama kali dalam sejarah terjadi Dissenting Opinion oleh 3 Hakim MK yaitu Saldi Isra, Enny Nurbaningsih, dan Arief Hidayat pada sidang pilpres 2024.
Desas-desus gurita bisnis yang mengatur sistem negara Indonesia telah menjadi pusat perhatian masyarakat sejak era orde baru.
Sistem rekrutmen hakim MK perlu dilakukan evaluasi dan dilakukan rekonseptualisasi dengan adanya kriteria-kriteria tertentu yang objektif.
Hakim Konstitusi Anwar Usman menyebut tudingan pelanggaran berat yang membuat ia tidak lagi menjadi Ketua Mahkamah Konstitusi sebagai fitnah belaka
Jika putusan MKMK menetapkan hakim MK melanggar kode etik, maka putusan MK terkait usia capres-cawapres tetap dinyatakan sah dan tak dapat dibatalkan.
Sampai detik ini, MKMK menjalani maraton dalam persidangan di MK. Hasil akhir akan diputus pada tanggal 7 November 2023.
8 calon hakim MK 2023 menjalani fit and proper test di Komisi III DPR RI.
Artikel berisikan isu yang berkaitan dengan lembaga Mahkamah Konstitusi yang genap 20 tahun sejak berdiri pada tahun 2003.
Persoalan pencopotan hakim MK Aswanto, pada akhirnya bola panas itu ditangan presiden !
Tujuan hakiki revisi UU KPK seharusnya memperkuat institusi anti korupsi itu dan bukan sebaliknya melemahkan.
Ada demokrasi yang harus dirawat di tengah perdebatan panjang masyarakat dan pejabat tentang UU yang digugat.
Untuk mengurai masalah ini, semua kembali kepada independensi dan integritas moral para Hakim MK untuk tegaknya keadilan sistem hukum.
Enam dari sembilan hakim MK mendapatkan penghargaan Bintang Mahaputra oleh Presiden Jokowi. Penghargaan tersebut diberikan di tengah banyaknya upaya u