Turnamen badminton Orleans Masters 2023 digelar pada 4 hingga 9 April. Turnamen ini menyediakan hadiah uang lebih banyak daripada sebelumnya.