Kindness strategy menawarkan pendekatan yang membantu anak memahami nilai kebaikan tanpa bergantung pada faktor eksternal: hadiah atau hukuman.
Pendidikan anak usia dini merupakan suatu upaya pembinaan yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia 6 (enam) tahun.