Di hadapan Gen Z, menjadi guru inspiratif mungkin sudah menjadi tuntutan standar. Namun, untuk jadi guru gila sebaiknya perlu direnungkan urgensinya.
Menjadi "gila" dalam konteks guru mencerminkan keberanian untuk mencari pendekatan baru dalam proses pembelajaran.