SSC Napoli berhasil meraih kemenangan telak atas Juventus di Serie A Giornata 18 dengan skor akhir 5-1, Victor Osimhen menjadi bintang dengan dua gol.