"Sudah lama mas?""Baru saja."Alina meletakkan beberapa buku di sampingku. Memutar tas Alpina biru dari punggungnya. Tanpa ragu, ia duduk di sampingku.
Malam itu, malam sedang merangkak seperti bayi. Ia terengah sendiri, sedang kita tertawa saja. Kutepuk pundakmu tanpa perlihatkan tanganku. Kau tah