Penantian Bu Am selama ini akhirnya datang, perahu hias dengan ornamen yang sarat akan makna telah berlabuh dirumah Bu Am untuk meminang anak gadisnya