Tidak ada wakil Indonesia tersisa di German Open 2023. Sementara 4 wakil akan bertarung di semifinal Thailand International Challenge 2023.
PBSI Dikabarkan Sudah Kantongi Dua Calon Pelatih Ganda Campuran Untuk Gantikan Posisi Nova Widianto & Flandy Limpele yg hijrah ke Malaysia & Hongkong.
Flandy Limpele Hengkang ke Hongkong, Jadi Blunder Fatal PBSI?
Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabinpres) PBSI, Rionny Mainaky membeberkan bahwa selama ini ia tidak pernah mempunyai kontrak kerja.
Ketua Harian PP PBSI Alex Tirta mengomentari pedas mengenai keputusan pelatih ganda campuran pratama, Flandy Limpele hengkang dari Pelatnas Cipayung.
Pelatih ganda campuran Indonesia yaitu Flandy Limpele resmi mengundurkan diri dari jabatannya sebagai pelatih dan akan berkarir di Hongkong.
Seperti anak ayam kehilangan induknya, begitulah nasib ganda putra Malaysia setelah ditinggalkan Flandy Limpele.
Ganda campuran Indonesia Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow menjadi salah satu juara di turnamen future series, Lithuanian International 2022.
Inilah daftar para pelatih asal Indonesia yang pernah dan sedang melatih pemain bulu tangkis India
Merupakan tantangan baru bagi Flandy Limpele menjadi pelatih ganda campuran.
Flandy Limpele lebih memilih kembali ke Indonesia ketimbang perpanjang kontrak di Malaysia.
Rexy Mainaky kini menjabat Wakil Direktur Kepelatihan BAM dibawah Wong Choong Han dan Direktur kepelatihan ganda putra Negeri Jiran.
Rexy Mainaky kembali menjadi bagian dari keluarga besar Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM)
Kami tidak ingin prestasi bulutangkis Indonesia meredup, karena itulah satu-satunya cabang olahraga yang dari dulu telah identik dengan Indonesia.
Kemudian juga ada Rionny Mainaky yang membawa Jepang meraih medali emas nomor ganda putri pada Olimpiade Rio de Janeiro 2016.
Aaron Chia/Soh Wooi Yik menumbangkan Minions. Ada Flandy Limpele di balik kemenangan ganda Malaysia itu.
Hal itu disebabkan karena Flandy Limpele, mengundurkan diri sebagai pelatih ganda putra Chirag Shetty/Satwiksairaj Rankireddy.Pada tahun 2019, BAI (As