Tim Nasional sepakbola Spanyol berhasil menembus final Olimpiade Tokyo setelah menghentikan perlawanan tuan rumah Jepang di babak semifinal.