Stop merasa paling nasionalis dengan anti terhadap film-film asing. Bukti nasionalisme adalah justru dengan juga memiliki wawasan film yang mendunia.
Ingin menonton film Indonesia yang pemeran utamanya perempuan di Hari Kartini? Yuk mari baca terlebih dahulu artikel ini.
Ternyata dunia film kita dulu rumit banget, habis film dibuat bingung bagaimana mau putar di bioskop, beda dengan sekarang!
Budiyati Abiyoga dikenal sebagai tokoh perfilman Indonesia yang berperan besar dalam menunjang keberlanjutan industri sinematografi Indonesia.
Intellectual Property (IP) atau kekayaan intelektual merupakan nadi bagi setiap pelaku industri kreatif.
Hari Jumat kemarin, 15 September 2023 saya mendapat kesempatan untuk menghadiri Pengumuman Nominasi Festival Film Bandung 2023
Film horor masih mampu menyelamatkan kondisi perfilman nasional yang sedang sepi penonton.
Industri perfilman Indonesia terus mengalami perkembangan, meskipun sempat terguncang pandemi COVID-19.
Rosid mungkin pernah membaca ‘Runaway World’’. Ia beranggapan bahwa menggunakan peci sesungguhnya bukan sebuah bentuk ketaatan pada agama.
Selain memecahkan rekor box office yang tercipta di tahun 2019, tahun ini menjadi tahun dimana film Indonesia menjadi tuan rumah di negeri sendiri.
Semakin terbukanya eksplorasi tema oleh para sineas membuat para aktor/aktris juga semakin berani menantang dirinya memainkan peran-peran sulit.
Salah satu tema yang menarik dicermati adalah seputar agama. Tak sekedar menonjolkan agama tertentu namun juga menampilkan harmoni agama yang berbeda.
Layanan streaming saat ini sedikit banyak masih bertumpu pada unsur komersialisme sehingga film Indonesia yang mencoba idealis masih jarang dilirik.
Riri Riza, salah satu sutradara yang dalam proses penciptaan karya filmnya selalu menghasilkan konsistensi tema dan gaya bertutur.
Lagi 'nyari film yang menghibur? Film ini layak jadi salah satu opsi, dengan catatan: persiapkan diri dulu, ya ...
Indonesia masih perlu banyak film biografi untuk menebarkan inspirasi ke generasi muda.
Berkisah tentang kehidupan 3 perempuan Jakarta dengan segala macam problemanya.
Berbagai masalah yang dihadapi industri perfilman pada tahun 70-80an yang tidak jauh berbeda dengan kondisi saat ini
Usmar Ismail sudah dinobatkan sebagai Bapak perfilman Nasional
Salah satu fenomena dalam dunia media dan komunikasi yaitu keberadaan konglomerat multimedia internasional oleh Amerika Serikat. Produk-produk media d