Fabel adalah dongeng dengan tokoh nonmanusia. Dongeng sarat muatan moral ini layak diapresiasi dan disosialisasikan kepada siapa pun.
Fabel merupakan sarana bagus untuk mendidik putra-putri kita. Dengan fabel kita tanamkan karakter positif penting demi masa depan mereka.