Dan Para Peziarah Harapan yang sangat istimewa ini ada di sekitar kita, bahkan dalam lingkungan kita sendiri, dan tak jarang, dekat dengan kita.
Buruh tidak boleh diperlakukan seperti budak oleh majikan melainkan harus mendapat penghormatan sebagai manusia yang bermartabat luhur.