Inovasi Produk Interior dengan Memanfaatkan Kembali Limbah Besi
"Brownie", rak sudut ekologis dengan material sisa besi dari PT. Varia Cipta Pramata dan material daur ulang pada ambalan berupa limbah plastik.