Kompleksnya persoalan guru agama bagai benang yang sulit diurai. Ia berkait kelindan dari satu persoalan ke persoalan lainnya.