Produk ecoprint juga terkenal sebagai fashion yang ramah lingkungan karena proses pembuatannya menggunakan bahan-bahan alami yang mudah ditemukan
Pelatihan Batik Eco-Print Sarana Populerkan Konsep Membatik Eco-Fashion
Pelatihan pembuatan batik ecoprinting dalam upaya peningkatan ketrampilan ibu rumah tangga di Desa Ketapang oleh mahasiswa KKN UNNES GIAT.
Dengan mengusung isu lingkungan, produk ini tergolong futuristik dan menarik untuk digeluti. Mengapa? Pembuat kain berinteraksi akrab dengan lingkunga