"DREAM EXPRESS" - Eighties Music Party" yang menampilkan gitaris legendaris Totok Tewel berhasil menghadirkan nostalgia lewat lagu-lagu slow rock.
DREAM EXPRESS - Eighties Music Party pada 22 Desember 2024 akan menjadi event bagi para penggemar kaset Dream Express di Malang dan sekitarnya.