Ingat, Tak satupun penjajah menjadi mulia. Ia akan selalu cemas. Bagai mendekap bara api sekaligus sibuk meniupnya.