Kelompok 712 MMD UB Desa Jeladri melakukan kegiatan aksi penanaman bibit pohon menindaklanjuti program aksi penanaman 14.000 pohon buah.