Kurikulum merdeka atau kurikulum 2013 mempunyai kepentingan untuk meningkatkan daya literasi melalui bahan ajar.
Selalu ada jalinan erat antara perpustakaan, penerbit, dan buku. Hal ini menjadi aktivitas literasi begitu "seksi" sebagai program pemberdayaan.