Banyaknya klaster keagamaan pada acara ibadah membuat kita patut merenungkan bagaimana seharusnya kita beriman dan sekaligus berpikir cerdas.