Miris dan sedih rasanya ketika mendengar ada siswa meninggal dunia diduga akibat kekerasan yang dialami di sekolah pada saat mengikuti MPLS atau MOS.