Ternyata saya gagal merawat Caladium Bicolor itu. Dirawat dengan rasa senang pun, belum menjamin kesuksesan untuk tumbuh dengan indah dan berkembang.