Program Anecdotes yang dilaksanakan oleh mahasiswa IPB University di Desa Cibadak berhasil menciptakan prototipe pengembangan wisata berbasis sejarah.