Penerapan budaya positif antri mengambil sajadah untuk belajar sholat
Budaya positif adalah nilai, keyakinan, dan kebiasaan di sekolah yang berpihak pada murid agar murid dapat berkembang menjadi pribadi yang kritis.
Festival Bakat dan Murid dalam Rangka HUT RI di SDN I Nglampir bisa mewujudkan budaya positif dalam ekosistem sekolah
Budaya positif di sekolah adalah nilai-nilai, keyakinan-keyakinan, dan kebiasaan - kebiasaan di sekolah yang berpihak pada siswa
Budaya Positif yang ada di sekolah SDN 137 Cijerokaso sebagai bentuk penerapan Profil Pelajar Pancasila dan Merdeka Belajar dalam pemebelajaran
Aksi nyata penerapan budaya positif disekolah melalui kegiatan membuat kesepakatan kelas.