Komunitas Bloger Kompasiana di Yogyakarta (KJOG) merayakan bulan bahasa dengan mengadakan lomba microblogging BLOGTOBER di platform Instagram.