Soal buku Vladimir Ulyanov yang menyebabkan ia tertarik untuk mempelajari Bahasa Jerman, Soso sudah membuat salinannya.
Soso menduga, Ulyanov bisa berbahasa Jerman. Menurutnya ini salah satu kunci lahirnya pemahaman Ulyanov pada karya Marx
Baru sampai di sini, Soso langsung teringat cerita tentang kakeknya dari pihak ibu, Glakho Geladze yang merupakan budak dari Pangeran Amliakhvari
Tuan N. Mikhailovsky mencurahkan perhatiannya terutama pada prinsip-prinsip teoretis Marxisme dan karena itu melakukan penyelidikan khusus terhadap ko
Penasaran dengan apa yang terjadi di kotanya dan juga di seluruh wilayah kekuasaan Rusia, satu-satunya yang bisa ditanyai adalah Pangeran Ilia Chavcha
Suatu hari, saat akan menuju Sarang Setan pada waktu istirahat, Soso bertemu dengan si Said Devdariani di depan sekolah.
Stalin: (112) Cerita Si Kamo dari Markas Tentara
Liburan di Gori kali ini cukup menyenangkan bagi Soso. Mungkin ini liburan pertamanya yang tak diganduli terus oleh si Bonia
Dulu, masih kecil, ia memang bandel, tapi cukup 'alim.' Sekarang? Entah sudah berapa banyak dosa yang dilakukannya
Di sana, ia bertemu dengan Bonia yang tampak kikuk. Saking kikuknya, anak itu malah tak mengucapkan sepatah kata pun pada Soso yang mengajak abel
Paman Yakov dan Bibi Anna hidup dalam kemiskinan yang panjang, nyaris sepanjang hidup mereka. Bahkan sejak mereka belum saling bertemu dan menikah.
Januari 1897, rangkaian kegiatan di sekolah, mulai dari peringatan Natal hingga ujian semester sudah selesai.
Resmi sudah Romo Germogen diangkat menjadi rektor seminari menggantikan Romo Serafim yang wafat.
Sudah lebih tiga bulan Sarang Setan berubah menjadi tempat yang nyaman, bukan fisik bangunannya, tapi suasananya.
Tapi, setidaknya, Sarang Setan, sebutan yang dipopulerkan si Vaso itu, mulai menunjukkan denyutnya. Hangat dan menyenangkan.
Tapi begitu diizinkan masuk oleh Romo Germogen, penjaga itu langsung meninggalkannya. Mungkin ia merasa tugasnya sudah cukup
Banyak rumah-rumah pesanggrahan yang dibangun di sekitar sumber-sumber air panas itu, tujuannya apa lagi kalau bukan menyediakan tempatberobat
Satu-satunya tujuan menemui Pak Serafim adalah untuk menanyakan soal 'kebijakan' atau 'aturan' baru itu secara langsung.
Soso berada di rumah Lisa sampai malam, bahkan hingga diajak makan malam dulu bersama ibunya.
Tiga anaknya sudah berkeluarga dan tak satupun yang tinggal di Gori, kebetulan semuanya memang perempuan dan ikut dengan suaminya masing-masing.