Selama di Luoyang, penulis mengunjungi 3 situs bersejarah, salah satunya yaitu Taman Warisan Nasional Kota Luoyang Dinasti Sui dan Tang.