Bekerja adalah sebagai bentuk ibadah, sedikit yang berniat berkerja mencari ridho Allah dan benar-benar ikhlas menjalankannya.
Ilmu apapun yang kita pelajari saat di bangku kuliah dapat diaplikasikan pada banyak profesi. Jangan takut karena pekerjaan tidak sesuai bidang studi.