Kalimat pendek yang sering terdengar ketika Jakarta banjir
Warga yang ber-KTP DKI Jakarta jangan memandang warga Bodetabek sebagai orang luar, soalnya pada dasarnya mereka juga orang Jakarta.
Hari gini masih banjir? Iya, dan demikianlah kenyataannya. Hujan lebat sedikit saja air langsung meluap
Pagi ini (08/02) Jakarta kembali dilanda banjir. Sebuah weekend yang cukup tidak mengenakkan untuk dijalani.