Makhluk paling ribet sedunia adalah cewek. Harus dipersiapkan segala sesuatunya dari ujung sampek ujung mulai dari H-2 minggu. "Namanya juga cewek"
masih mencari data di lapangan kok sudah mikir outfit wisuda sih? apakah wisuda menjadi penyemangat tersendiri?
Halo, menjadi seorang penulis memang nggak pernah ku fikirkan sejak dini.
Kalau ditanya aku nyesel atau gak selama jadi joki untukmu? tentu tidak.
Namanya juga mahasiswa tingkat akhir, kesabarannya selalu diuji. Entah dengan dosen pembimbing atau overthinking tentang skripsi.
"Kuliah di kampus islam ya? dih alim banget sih jadi anak, lurus terus jalannya, gak bisa diajak ke hal-hal negatif", ujar orang. Fyi, gak semua gitu
KKN: Kuliah Kerja Nyata, bukan sebagai babu atau pesuruh warga. Kita dituntut menciptakan berbagai gebrakan untuk memajukan desa. Apa ya kita-kira?
Skripsi itu mudah kalau dikerjakan. Akan tetapi, nggak mungkin dong ketika kita mengerjakan skripsi selalu di upload di media sosial? Dikira sombong!
Banyak katanya, katanya dan katanya kuliah pendidikan itu mudah. Apa iya seperti itu?
Siapa nih yang sebentar lagi kuliahnya masuk? Semangat yuk!