Menteri Ara dengan semangat menyala dan populis ingin segera membangun rumah rakyat, sesuai amanat yang diembannya. Semangat ini jalannya terjal.