Bahan yang digunakan untuk membuat baju yang tahan di suhu tinggi dan tahan percikan api biasanya terbuat dari bahan Nomex, Kevlar atau Aramid dll.